Berita Kegiatan

Bimtek Penyusunan Tata Tertib DPRD Serta Bimtek LPPD Dan LKPJ DPRD Kabupaten Lamandau

BIMTEK PEDOMAN PENYUSUNAN TATA TERTIB DPRD

Bimtek Penyusunan Tata Tertib DPRD Serta Bimtek LPPD Dan LKPJ DPRD Kabupaten Lamandau

Bagian Dokumentasi Pusdiklatpemda.com

Pusdiklatpemda.com Jakarta-Pusat Pendidikan dan Pelatihan Pusdiklat Linkeupemda Lembaga Informasi Keuangan dan Pembangunan daerah Menyelenggarakan Bagi Ketua DPRD, Wakil Ketua DPRD Dan Anggota DPRD Kabupaten Lamandau, Kali Ini Tema Bimtek Ialah Penyusunan Tata Tertib DPRD Yang Berkualitas Berdasarkan PP Nomor 12 Tahun 2018 Dan Laporan Serta Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintah LPPD Dan LKPJ Sesuai PP No. 13 Tahun 2019  Tanggal 31 Januari s.d 01 Februari 2020 di Hotel 88 mangga Besar Jakarta Barat.

Bimtek Tata Tertib DPRD

Bimtek Tata Tertib DPRD Kabupaten Lamandau Di Hotel Ibis Styles jakarta Pusat

Bimtek Tata tertib DPRD Dan LPPD Serta LKPJ Kabupaten Lamandau Adapaun Pemateri Kali Ini Ialah Dilaksanakan Atas Dasar Dprd Sebagai Unsur Penyelenggara Pemerintahan Daerah Memiliki Peran Dan Tanggung Jawab Dalam Mewujudkan Efisiensi, Efektivitas, Produktivitas, Dan Akuntabilitas Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Melalui Pelaksanaan Hak, Kewajiban, Tugas, Wewenang, Dan Fungsi Dprd.

Bimtek Ini di hadiri langsung Oleh Ketua DPRD Bapak M.Bashar dan Wakil Ketua DPRD Bapak Budi Rahmat SE Serta Narasumber Kita Bapak Drs. Kosdaryono M.Si Dari BPSM Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia

[embeddoc url=”https://www.pusdiklatpemda.com/wp-content/uploads/2020/01/MODUL-BIMTEK-TATA-TERTIB-DPRD.pdf” download=”all”]

author-avatar

Tentang PUSDIKLAT PEMDA

Pusdiklat Pemda didukungan Legitimasi dibawah naungan Kementerian Dalam Negeri dan dibantu tenaga marketing yang professional dan handal, kami siap ikut serta meningkatkan kualitas dan mutu SDM khususnya bidang keuangan dari berbagai kalangan dimana pendidikan yang berkualitas adalah tolak ukurnya.

Posting Terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *