Bimtek Lainnya, Bimtek Tahun 2025

PELATIHAN BUMDES MEMBANGUN DESA WISATA

BUMDES MEMBANGUN DESA WISATA

PELATIHAN BUMDES MEMBANGUN DESA WISATA

Pelatihan Bumdes Membangun desa wisata sangat menjanjikan bagi desa-desa yang memiliki potensi alam untuk dijadikan obyek wisata. Konsep Desa Wisata adalah sebuah sistem pengembangan ekonomi berbasis potensi desa yang sarat keuntungan bagi desa pelakunya. Desa wisata tidak hanya membuat desa menjadi terkenal dan mendapatkan income dari kedatangan para wisatawan, tetapi juga membuat para wisatawan maupun penduduk desa mensyukuri serta menjaga kelestarian alam.

Pelatihan BUMDes Membangun Desa Wisata adalah program yang dirancang untuk memberdayakan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) dalam mengelola dan mengembangkan potensi desa wisata secara optimal. Pelatihan ini mencakup pemahaman tentang strategi pengelolaan destinasi wisata berbasis lokal, perencanaan bisnis pariwisata, pengemasan produk wisata, hingga teknik pemasaran digital. Peserta juga dibekali dengan keterampilan dalam menggali potensi budaya, alam, dan kearifan lokal sebagai daya tarik wisata yang berkelanjutan. Dengan pelatihan ini, BUMDes diharapkan mampu menciptakan peluang usaha yang berdampak positif pada perekonomian desa dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.

Selain itu, pelatihan ini juga fokus pada penguatan kapasitas manajerial BUMDes dalam membangun kemitraan dengan pihak swasta, pemerintah, dan komunitas lokal untuk mendukung pengembangan desa wisata. Melalui studi kasus, diskusi kelompok, dan praktik langsung, peserta dapat memahami bagaimana menyusun rencana bisnis, mengelola keuangan, serta menjaga kelestarian lingkungan dalam pengelolaan wisata. Pelatihan ini menjadi sarana strategis bagi BUMDes untuk menciptakan desa wisata yang menarik, berdaya saing, dan mampu memberikan dampak ekonomi yang berkelanjutan bagi masyarakat setempat.

Tujuan Pelatihan Bumdes Membangun Desa Wisata

  1. Memahami konsep dasar rekreasi, pariwisata serta perkembangannya dari tahun ke tahun
  2. Memahami aspek legal, peraturan berkenaan dengan desa wisata
  3. Memahami tujuan konservasi sumber daya alam dan aturan yang berkaitan
  4. Memahami metode pembangunan desa wisata
  5. Memahami konsep bisnis desa wisata dan analisa kelayakan bisnis serta mitigasi risiko
  6. Mendapatkan pembelajaran mengenai gagasan, ide, teknik, metode, proses, aktivitas pembangunan desa wisata.

Materi Pelatihan Bumdes Membangun Desa Wisata

  1. Overview Rekreasi dan Pariwisata
  2. Kebijakan Regulasi Desa Wisata
  3. Konservasi Sumberdaya Alam
  4. Metode Pembangunan Desa Wisata
  5. Konsep Bisnis Desa Wisata
  6. Best Practice Pembangunan Desa Wisata.

Metode

  1. Presentasi & Identifikasi (Find Out)
  2. Role-Play
  3. Studi Kasus
  4. Simulasi
  5. Pengujicobaan
  6. Umpan Balik dan Refleksi

Semua metode pelatihan dikombinasikan dengan mengutamakan metode adult learning dan interaktif experiential learning.

Untuk itu kami dari Pusat Pendidikan Keuangan Dan Pelatihan Pemerintahan Daerah (PUSDIKLAT PEMDA) mengundang bapak/ibu peserta untuk untuk mengikutiku kegiatan pelatihan yang akan kami adakan dengan tema BUMDES MEMBANGUN DESA WISATA” kami sangat mengharapkan kehadiran atau perwakilanya bapak/ ibu.

Hubungi Kami

Untuk pendaftaran silahkan menghubungi kami melalui.

HP & WHATSAPP

 0812-6660-0643

TELEPON

 (021) 3454426

ALAMAT KAMI

Jl. Kalibaru Barat No.1,
Jakarta Utara

EMAIL

info@pusdiklatpemda.com

BUMDES MEMBANGUN DESA WISATA




author-avatar

Tentang PUSDIKLAT PEMDA

Pusdiklat Pemda didukungan Legitimasi dibawah naungan Kementerian Dalam Negeri dan dibantu tenaga marketing yang professional dan handal, kami siap ikut serta meningkatkan kualitas dan mutu SDM khususnya bidang keuangan dari berbagai kalangan dimana pendidikan yang berkualitas adalah tolak ukurnya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *